Tag: DPR
Bisnis Bertumbuh, Komisi VI Dukung Holding BUMN Pertahanan Dapatkan Modal Kerja
Komisi VI DPR mendukung holding badan usaha milik negara (BUMN) industri pertahanan untuk mendapatkan kemudahan modal kerja seiring pertumbuhan skala bisnis dan ...Komisi VI Usulkan Rapat Gabungan Bahas Sisa Vaksin Gotong Royong dan Obat
Komisi VI DPR mengusulkan untuk mengadakan rapat gabungan untuk membahas sisa 3,2 juta vaksin Sinopharm yang bagian dari vaksin Gotong Royong dan ...Komisi I Tetapkan 9 Anggota KPI Terpilih, 3 di Antaranya Perempuan
Komisi I DPR menetapkan secara musyawarah mufakat 9 anggota Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) pusat. Keputusan tersebut diambil setelah melewati proses uji kelayakan ...Indonesia Disebut Butuh Indeks Harga Pangan Nasional untuk Cegah Kartel
Wakil Ketua Komisi VI DPR Aria Bima mengatakan bahwa, untuk menjaga kedaulatan pangan yang ada, Indonesia membutuhkan indeks harga komoditas pangan nasional. ...Komisi XI DPR Dukung BRI Jalankan Ekspansi Kredit pada 2023
Komisi XI DPR mendukung upaya PT Bank Rakyat Indonesia atau BRI (Persero) Tbk menjalankan strategi kinerja bisnis 2023 yang diarahkan pada ekspansi ...Anggota Komisi IV Ini Duga Mafia Terlibat Dalam kenaikan Harga Beras, Ini Alasannya
Anggota Komisi IV DPR Slamet menduga ada indikasi keterlibatan mafia yang menyebabkan harga beras masih tinggi di tingkat konsumen. Padahal, pemerintah sudah ...Kemenkes Didorong Gratiskan Vaksin Booster Kedua untuk Semua Kelompok Usia
Anggota Komisi IX DPR Nurhadi mengapresiasi langkah Kementerian Kesehatan (Kemenkes) yang memperbolehkan masyarakat melakukan vaksin booster kedua. Apalagi masyarakat bisa mengakses vaksi ...Kemenaker Dukung Penuh Penyelesaian RUU PPRT
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemenaker) mendukung penuh percepatan penyelesaian Rancangan Undang-Undang Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (PPRT). Saat ini, pemerintah sedang menunggu proses RUU tersebut ...Momentum Imlek, Ketua DPR Ajak Masyarakat untuk Saling Menghormati
Ketua DPR Puan Maharani mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menyambut Tahun Baru Imlek 2023 dengan menjunjung tinggi toleransi antar-umat beragama, suku, dan ...Komisi VI Harap Rencana IPO Palm Co Perkuat Pemenuhan Migor Dalam Negeri
Rencana PT Perkebunan Nusantara (PTPN) sebagai holding melakukan penawaran saham perdana (IPO) terhadap sub-holding Palm Co dinilai harus mampu memperkuat pemenuhan kebutuhan ...