Author: Redaksi
OJK Ingatkan Bank Mesti Serius Kelola Risiko AI
April 30, 202590Kecerdasan buatan (artificial intelligence/AI) seperti pisau bermata dua. Bisa memberikan dampak positif atau negatif. Oleh karena itu, tata kelola AI mesti ada. Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae menyampaikan bahwa Tata Kelola Kecerdasan Artifisial Perbankan Indonesia bagi industri bank umum merupakan panduan untuk memastikan teknologi kecerdasan artifisial (AI) ...United Tractors Catat Kenaikan Pendapatan Bersih 6%, Laba Turun 30% di Kuartal I-2025
April 30, 2025140PT United Tractors Tbk membukukan pendapatan bersih sebesar Rp34,3 triliun atau naik sebesar 6% dari Rp32,4 triliun pada periode yang sama di tahun 2024. Pendapatan bersih tersebut terutama berasal dari Rp12,6 triliun dari segmen kontraktor penambangan, sebesar Rp10,9 triliun dari segmen mesin konstruksi, sebesar Rp7,0 triliun dari segmen pertambangan batu ...Susunan Lengkap BOD dan BOC Tugu Insurance Pasca RUPST
April 29, 20253330PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) telah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada hari ini (29/04/2025). Salah satu agendanya, persetujuan perubahan susunan pengurus Perseroan. Adi Pramana ditunjuk sebagai Presiden Direktur, Fitri Azwar ditunjuk sebagai Direktur Keuangan dan Layanan Korporat, dan Fadlil Iswahyudi ditunjuk sebagai Direktur Teknik. Ketiganya ...Setelah Mundur dari Jabatannya, Ini yang akan Dilakukan Hasan Nasbi
April 29, 2025100Hasan Nasbi secara resmi mengundurkan diri dari jabatan Kepala Komunikasi Kepresidenan atau Presidential Communication Office (PCO) pada Selasa (29/4/2025). Hasan pun menyampaikan kesediaannya untuk membantu seluruh proses transisi jabatan itu. “Dalam proses transisi kepemimpinan di kantor komunikasi ke Presiden nanti. Jika dibutuhkan, sekali lagi jika dibutuhkan saya pun dengan senang ...Adi Pramana Ditunjuk Jadi Presiden Direktur Tugu Insurance
April 29, 20253960PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) telah menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada hari ini (29/04/2025). Salah satu agendanya, persetujuan perubahan susunan pengurus Perseroan. Sumber The Iconomics menyebut Adi Pramana diangkat menjadi Presiden Direktur TUGU. Saat ini, ia masih menunggu hasil fit & proper test dari Otoritas ...Hasan Nasbi Mengundurkan Diri Dari Jabatan Kepala Komunikasi Kepresidenan
April 29, 2025160Hasan Nasbi telah mengumumkan pengunduran diri dari jabatan Kepala Komunikasi Kepresidenan atau Presidential Communication Office (PCO). Hasan mengaku pengunduran diri dari jabatan PCO adalah jalan terbaik. Hasan Nasbi mengumumkan pengunduran diri dari PCO itu melalui video dari akun instagram @totalpolitikcom pada hari Selasa (29/04/2025). “Teman-teman semua hari Senin tanggal 21 ...Harga Emas Batangan Pagi Ini
April 29, 2025340Harga emas batangan pagi ini naik. Harga emas batangan yang dikutip dari logammulia.com pada 29 April 2025 pukul 08.20 WIB mencapai Rp1.966.000 per gram. Harga tersebut naik Rp6.000 per gram. Berikut harga emas batangan pagi ini pukul 08.20 WIB: Berat Harga Dasar Harga (+Pajak PPh 0,25%) 0,5 gr 1.033.000 1.035.583 ...Tak Jabat Lagi Presiden Direktur Astra Agro Lestari, Santosa Jadi Presiden Komisaris
April 29, 20251250Santosa diangkat menjadi Presiden Komisaris PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI). Ia diangkat berdasarkan Keputusan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada 25 April 2025. Sebelum diangkat jadi Preskom, Santosa menjabat sebagai Presiden Direktur Astra Agro Lestari. Mengutip laman Astra Agro, saat ini, ia menjabat juga sebagai Direktur PT Astra ...Profil Singkat Presiden Direktur Astra Agro Lestari yang Baru
April 28, 2025930Djap Tet Fa ditunjuk menjadi Presiden Direktur PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI). Ia menggantikan Santosa yang diangkat menjadi Komisaris Utama Astra Agro Lestari. Ia menjabat sebagai Presiden Direktur Perseroan berdasarkan Keputusan RUPS Tahunan Perseroan tanggal 28 April 2025. Ia memiliki rekam jejak karir di banyak Perusahaan. Mengutip laman AALI, ...Teladan Prima Agro Tebar Dividen Tunai Lebih Dari Rp400 Miliar, Simak Jadwalnya
April 28, 2025250PT Teladan Prima Agro Tbk akan membagikan dividen tunai untuk tahun buku 2024 kepada para pemegang saham sebesar Rp31 per lembar saham atau seluruhnya sebesar Rp401.342.436.200. Keputusan ini diputuskan dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan PT Teladan Prima Agro Tbk pada tanggal 24 April 2025. Berikut ini jadwal dan tata ...
Connect Us
Most Popular
-
Adi Pramana Ditunjuk Jadi Presiden Direktur Tugu Insurance
April 29, 2025Susunan Lengkap BOD dan BOC Tugu Insurance Pasca RUPST
April 29, 2025Koalisi Ini Laporkan Dirut Telkomsel Nugroho ke KPK Diduga Terlibat Korupsi, Benarkah?
April 29, 2025Acer Indonesia Beberkan Alasan Mengapa Tidak Khawatir soal Rencana Pemerintah Longgarkan TKDN
April 29, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025 -
9 Trading Halt Sejak Tahun 2020
April 10, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
