Author: Petrus Dabu
Lebih dari 6 Tahun Berinvestasi, KKR Dikabarkan Jual Saham Sari Roti
February 23, 20242100Kohlberg Kravis Roberts (KKR) & Co (KKR) dikabarkan akan melepaskan sahamnya di PT Nippon Indosari Corporindo Tbk atau dikenal dengan nama Sari Roti. Namun, manajemen Sari Roti mengaku belum mendapatkan informasi dari perusahaan investasi asal Amerika Serikat itu. “Perseroan belum menerima informasi dari KKR mengenai rencana konkret KKR sehubungan dengan ...Bank Muamalat Bidik Pertumbuhan 125% untuk Pembiayaan Multiguna pada 2024
February 23, 20241330PT Bank Muamalat Indonesia Tbk menargetkan outstanding pembiayaan multiguna meningkat sekitar 125% secara year on year (yoy) pada 2024. Selain itu, kontribusi pembiayaan multiguna diharapkan dapat mencapai sekitar 20% dari total portofolio pembiayaan konsumer Bank Muamalat. SEVP Retail Banking Bank Muamalat Dedy Suryadi Dharmawan mengatakan, sejak tahun lalu Bank Muamalat ...Pemerintah Kebut Merger BTN Syariah dan Bank Muamalat, OJK Belum Terima Permohonan Tertulis
February 23, 20242720Otoritas Jasa Keuangan (OJK) belum juga menerima permohonan tertulis terkait rencana merger BTN Syariah dan Bank Muamlat Indonesia. Padahal rencana ini sudah santer dibicarakan sejak tahun lalu, bahkan belakangan pemerintah mendorong agar merger ini segera terwujud sebelum pergantian rezim. “Saat ini belum ada permohonan tertulis terkait rencana aksi korporasi dimaksud,” ...Traveloka Kembali Gelar Travel Fair 2024; Tawarkan Beragam Promo untuk Liburan
February 23, 20242510Selaras dengan tingginya antusiasme berwisata di dalam dan luar negeri, platform travel, Traveloka kembali menggelar Traveloka Travel Fair 2024. Dalam keterangannya, Traveloka menyampaikan gelaran yang berlangsung secara daring (online) dan luring (offline) ini hadir untuk memberikan banyak kesempatan bagi konsumen di Indonesia dalam mendapatkan penawaran produk wisata domestik dan internasional ...Diresmikan Jokowi, Jalan Akses Tol Makassar New Port Permudah Mobilisasi Logistik di Timur Indonesia
February 23, 20241510Presiden Joko Widodo meresmikan Jalan Akses Tol Makassar New Port (MNP) dalam kunjungan kerjanya ke Sulawesi Selatan pada 22 Februari 2024. Jalan sepanjang 3,2 kilometer ini memiliki peran vital sebagai pendorong pertumbuhan ekonomi dan konektivitas di Timur Indonesia. Hadir dalam acara itu Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Basuki Hadimuljono; ...20 Juta Wajib Pajak akan Terima E-Mail dari Ditjen Pajak untuk Lapor SPT; Hati-Hati Phising!
February 23, 20241480Direktorat Jenderal Pajak (Ditjen Pajak) bakal mengingatkan wajib pajak, baik wajib pajak orang pribadi maupun badan, untuk melaporkan Surat Pemberitahuan (SPT) Pajak Penghasilan (PPh). Pelaporan SPT PPh Orang Pribadi akan berakhir pada Maret dan PPh Badan berakhir pada April untuk tahun pajak 2023. Direktur Jenderal (Dirjen) Pajak Suryo Utomo, dalam konferensi ...Negara Habiskan Dana Rp16,5 Triliun untuk Pemilu Selama Januari Hingga Awal Februari 2024
February 22, 20241780Kementerian Keuangan menyampaikan penyelenggaraan pemilihan umum (Pemilu) tahun 2024 yang sudah digelar pada 14 Februari lalu, menghabiskan anggaran negara sebesar Rp16,5 triliun hingga 12 Februari 2024, atau belum mencapai separuh dari pagu anggaran. Tahun ini, total anggaran Pemilu dalam APBN 2024 mencapai Rp38,3 triliun. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan ...Pendapatan Premi Asuransi Jiwa Terkoreksi pada Tahun 2023, Bagaimana dengan Tahun Ini?
February 22, 20241130Tahun lalu, bisnis asuransi jiwa tak begitu menggembirakan. Pendapatan premi mengalami kontraksi, diantaranya karena pelaku indusri masih terdampak kebijakan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yang memperketat pemasaran Produk Asuransi Yang Dikaitkan Dengan Investasi (PAYDI) melalui SE OJK Nomor 5 Tahun 2022. Tetapi tahun ini, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyakin bisnis asuransi, ...Hijra Bank dan Baitullah SuperApp Teken Kerja Sama Garap 1 Juta Jemaah Umrah dan Haji ...
February 22, 20242300Hijra Bank menjalin kemitraan strategis dengan Baitullah SuperApp untuk memilih dan mendapatkan paket Umrah, Umrah Plus, Haji Khusus, dan Wisata Halal sesuai kebutuhannya. Baitullah SuperApp merupakan sebuah platform teknologi untuk mempermudah calon jemaah, khususnya generasi milenial dan Z. Penandatangan Kerja Sama dengan tujuan mendigitalisasi tabungan haji & umrah untuk mempermudah ...Naik 28,41%, CIMB Niaga Tbk Raup Laba Bersih Rp6,47 Triliun pada 2023
February 21, 20241180PT Bank CIMB Niaga Tbk (BNGA) membukukan laba bersih sebesar Rp6,47 triliun pada tahun 2023. Perolehan laba bersih tersebut naik 28,41% dibandingkan tahun 2022 yang sebesar Rp5,04 triliun. “Kinerja menggembirakan yang berhasil kami raih pada 2023 mencerminkan konsistensi kami dalam menjaga ketahanan, agility, dan pendekatan yang berorientasi pada nasabah,” ujar ...
Connect Us
Most Popular
-
Survei OJK dan BPS, Masih Ada Kesenjangan Antara Literasi dan Inklusi Keuangan di Indonesia
May 5, 2025PT PP Laksanakan CSR di 2 SDN Ini Dalam Rangka Peringati Hardiknas
May 4, 2025OCBC Kolaborasi dengan Disney Luncurkan Kartu Kredit OCBC Star Wars Platinum
May 5, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
