Author: Arif Hatta
Antisipasi Disinformasi, Presiden Ingatkan Komunikasi PPKM Level 3 Saat Nataru yang Tepat
November 23, 20213330Presiden Joko Widodo mengingatkan agar kebijakan PPKM Level 3 pada saat Natal dan Tahun Baru dikomunikasikan dengan baik. Hal tersebut diungkapkan Presiden saat Rapat Terbatas mengenai Evaluasi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), di Kantor Presiden, Provinsi DKI Jakarta pada 22 November 2021. “Mengenai rencana penerapan PPKM Level 3 di seluruh ...Nilai Kontrak Baru Waskita Karya Naik 94,20% pada Kuartal III-2021
November 23, 20216760PT Waskita Karya (Persero) Tbk menerbitkan laporan keuangan periode kuartal III tahun 2021 pada tanggal 22 November 2021. Berdasarkan laporan keuangan inhouse tersebut kinerja Perseroan telah menunjukkan tren yang membaik melalui implementasi 8 Stream Penyehatan Keuangan Waskita. Direktur Utama Waskita Karya Destiawan Soewardjono mengatakan hingga September 2021 Perseroan telah memperoleh ...Kepala BKF: Krisis Energi dan Pengetatan Moneter di Negara Maju Bisa Pengaruhi Aliran Modal
November 23, 202110700Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III tahun 2021 tetap terjaga sehingga mampu menopang stabilitas ketahanan eksternal Indonesia. NPI mencatatkan surplus sebesar US$10,7 miliar (1,49% terhadap PDB) setelah pada kuartal sebelumnya tercatat defisit US$0,4 miliar (-0,68% terhadap PDB). Perbaikan kinerja NPI pada kuartal III didorong oleh kinerja transaksi berjalan yang ...Perkembangan Kasus Covid-19 Minggu Ketiga November dan Realisasi PEN
November 23, 20213560Evaluasi Penerapan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) pada wilayah Jawa-Bali dan Luar Jawa-Bali kembali dilakukan untuk kondisi seminggu terakhir (16-22 November 2021). Beberapa indikator level asesmen pandemi memang sudah mengalami perbaikan pada seminggu terakhir (16-22 November 2021), namun tetap harus diwaspadai kabupaten/kota yang mengalami jumlah kenaikan kasus aktif beberapa minggu ...Ketua DPR Berpesan kepada Ketum Kadin, Inilah Pesannya
November 22, 20213960Ketua DPR RI Puan Maharani menyambut baik langkah yang dilakukan oleh Kamar Dagang dan Industri (Kadin) dalam memperkuat empat pilar di bidang kesehatan, pengembangan ekonomi daerah, kewirausahaan, dan kompetensi penguatan internal organisasi. Puan berpendapat dengan program-program unggulan yang dijalankan oleh Kadin, dinilai mampu untuk membantu pemulihan ekonomi nasional dari pandemi ...Sah, Dony Maryadi Oekon Gantikan Bambang Wuryanto Jadi Wakil Ketua Komisi VII
November 22, 20217180Fraksi PDI Perjuangan telah menetapkan Dony Maryadi Oekon sebagai Wakil Ketua Komisi VII DPR RI. Ia menggantikan posisi Bambang Wuryanto atau akrab disapa Bambang Pacul yang kini dirotasi menjadi Ketua Komisi III DPR untuk menggantikan Herman Herry yang saat ini menjadi anggota Komisi VII DPR. Dalam rapat internal Komisi VII ...Menko Airlangga: Prospek Ekonomi 2022 Optimistis, Tapi Tetap Waspada Covid-19
November 22, 20218570Strategi penanganan Covid-19 dari hulu ke hilir yang diterapkan Indonesia dengan menggunakan strategi “Gas dan Rem” dinilai efektif menurunkan kasus aktif, kematian, dan effective reproduction number (Rt) hingga di bawah 1. Strategi ini sekaligus dapat mendukung pertumbuhan ekonomi tetap berada di jalur yang positif yaitu mencapai 3,51% (yoy) pada kuartal ...Satgas BLBI Telah Mensomasi Kaharudin Ongko dan Agus Anwar
November 22, 20213950Satuan Tugas Penanganan Hak Tagih Negara Dana Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (Satgas BLBI) siap menempuh jalur hukum terhadap obligor yang tidak memenuhi kewajiban dan tidak menanggapi peringatan dan teguran yang diberikan oleh Satgas BLBI. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) sekaligus Ketua Dewan Pengarah Satgas BLBI Mahfud ...SUN Energy Peroleh Pendanaan Seri A dari Toba Bara Energi dan Delta Dunia Makmur
November 22, 20217390SUN Energy memperoleh putaran pendanaan seri A sebesar US$25 juta, atau lebih dari Rp360 miliar. Putaran pendanaan ini dipimpin oleh sejumlah perusahaan, yaitu TBS Energi Utama, melalui anak perusahaannya PT Toba Bara Energi (TBAE). Ada juga PT Delta Dunia Makmur Tbk (DOID), induk perusahaan dari PT Bukit Makmur Mandiri Utama ...Anak-anak Perusahaan IFG Menggandeng BNI dan BTN untuk Penguatan Asuransi Kredit
November 22, 202111400PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia (Persero), holding BUMN Asuransi dan Penjaminan yang dikenal sebagai Indonesia Financial Group (IFG) terus melakukan sejumlah langkah penguatan keuangan anak perusahaan. IFG bersama PT Bank Tabungan Negara Tbk (BTN) dan PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) berupaya membangun iklim bisnis asuransi kredit yang sehat dan ...
Connect Us
Most Popular
-
Tim Penyidik Kejari Bandung Sudah Periksa Honesti Eks Dirut Bio Farma, Kini Direksi di Telkom, ...
May 6, 2025Kolaborasi dengan Astra di Segmen Mobil Bekas, Toyota Motor Asia Akuisisi 40% Saham Astra Digital ...
May 6, 2025Menyoal Rendahnya Tarif Frekuensi Jaringan Seluler di Indonesia, Bagaimana Posisi Telkomsel?
May 6, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
