Change Management
BCA Bakal Punya Presiden Komisaris dan Presiden Direktur Baru, Simak Profil Singkatnya
PT Bank Central Asia Tbk (BCA) akan melakukan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan pada 12 Maret 2025 mendatang. Salah satu mata acaranya ...Akuisisi Bank Victoria Syariah, UUS BTN Syariah Raup Laba Bersih Rp872 Miliar pada 2024
Unit Usaha Syariah (UUS) PT Bank Tabungan Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BTN membukukan laba bersih sebesar Rp872 miliar pada akhir 2024, ...Direktur UMKM, Korporasi & Operasi Amar Bank Mengundurkan Diri
PT Bank Amar Indonesia Tbk menyampaikan salah satu direksinya mengundurkan diri. Sekretaris Perusahaan Amar Bank, Elsa Enda D. Purba menyampaikan Perseroan telah ...OJK Ungkap Ada Dua Bank Syariah Baru yang Sepadan dengan BSI pada Tahun Ini
Otoritas Jasa Keuangan [OJK] mengungkapkan akan ada dua bank syariah baru hasil konsolidasi yang akan sepadan dengan PT Bank Syariah Indonesia Tbk ...Menhan Sjafrie Lantik 5 Stafsus, Salah Satunya Deddy Corbuzier
Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) Sjafrie Sjamsoeddin melantik sejumlah staf khusus Menteri Pertahanan. Salah satunya Deodatus Andreas Deddy Cahyadi Sunjoyo atau ...Mengenal Bos Dahana yang Baru Lewat Rekam Jejak Karir hingga Visinya
Hary Irmawan telah diangkat sebagai Direktur Utama PT Dahana melalui Surat Keputusan Menteri Badan Usaha Milik Negara nomor SK-304/ MBU/12/2024 tanggal 16 ...Bulog Rombak Direksi dan Dewas, Novi Helmy Prasetya Jadi Dirut
Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) melakukan pergantian direksi Perum Bulog, dan menetapkan Novi Helmy Prasetya sebagai Direktur Utama Perum Bulog. Keputusan ...Harsya Prasetyo Jadi Bos Baru AIA Indonesia, Gantikan Sainthan Satyamoorthy
Harsya Prasetyo ditunjuk menjadi sebagai Presiden Direktur PT AIA Financial (AIA Indonesia) yang baru. Harsya menggantikan Sainthan Satyamoorthy yang memutuskan untuk meninggalkan ...Thomas Djiwandono Jadi ADK OJK Ex-Officio dari Kemenkeu
Jajaran Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berubah. Pasalnya ada pergantian Anggota Dewan Komisioner OJK Ex-officio dari Kementerian Keuangan. Wakil Menteri ...UU BUMN Perkuat Kewenangan Bank Himbara Melakukan Hapus Buku dan Hapus Tagih Piutang Macet
Pengurus bank-bank milik negara atau Himbara kini boleh semakin bernafas lega. Ketentuan soal hapus buku dan hapus tagih sudah memiliki landasan hukum ...
