Author: Petrus Dabu
Agar Tak Kalah Bersaing, Perusahaan Mesti Mentransformasi Sistem Bisnis
January 24, 2025420Dunia bisnis saat ini sangat kompetitif dan dinamis, sehingga menuntut perusahaan untuk mampu beradaptasi dengan perubahan pasar secara lebih cepat. Salah satu cara terbaik untuk memenuhi tuntutan itu adalah dengan mengembangkan sistem bisnis yang berkinerja tinggi, hemat biaya, aman, dan dapat diskalakan. “Tanpa sistem bisnis yang berkinerja tinggi, hemat biaya, ...BCA Digital Raup Laba Bersih Rp100 Miliar pada 2024
January 24, 2025850PT Bank Digital BCA (BCA Digital) sudah meraup laba bersih, pencapaian yang mengagumkan dalam usianya yang masih belia dan di tengah persaingan yang ketat bank digital. Presiden Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Jahja Setiaatmadja mengatakan, pada 2024 BCA Digital yang diluncurkan pada 2021 meraup laba bersih Rp100 miliar. ...Naik 12,7%, BCA Bukukan Laba Bersih Rp54,8 Triliun pada 2024
January 23, 2025370PT Bank Central Asia Tbk atau BCA dan entitas anak membukukan laba bersih sebesar 54,8 triliun sepanjang 2024, tumbuh 12,7% dibanding tahun 2023 (year on year/yoy). Perolehan laba bersih tersebut ditopang oleh pendapatan bunga bersih yang tumbuh 9,5% yoy menjadi Rp82,3 triliun. Pendapatan selain bunga naik 10,2% yoy menjadi Rp25,2 ...Apa Kabar RPP Asuransi Wajib?
January 23, 2025440Pelaku industri asuransi kini masih menunggu Peraturan Pemerintah [PP] tentang Program Asuransi Wajib, yang diharapkan akan menjadi sumber pertumbuhan baru bagi sektor asuransi di Indonesia. Di sisi lain, agar tak ada polemik, sosialisasi mesti gencar dilakukan agar masyarakat paham. Penolakan bisa mengganjal program ini, sekalipun tujuannya untuk melindungi masyarakat. Program ...Dukung Inklusi Keuangan Nasional, Jaringan PRIMA Jalin Kemitraan dengan 6 BPR
January 23, 2025270PT Rintis Sejahtera sebagai pengelola Jaringan PRIMA meluncurkan kemitraan strategis dengan enam Bank Perekonomian Rakyat (BPR). Penandatanganan dan peresmian kerja sama dilakukan di Shangri-La Hotel, Jakarta pada (23/01), menandai tonggak sejarah baru dalam upaya meningkatkan inklusi keuangan nasional melalui layanan perbankan yang lebih mudah, cepat, dan aman. Enam perwakilan BPR ...BNI Bidik Pertumbuhan Kredit 8-10% pada 2025
January 23, 2025450PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI membidik pertumbuhan kredit sebesar 8% hingga 10% pada 2025 ini, setelah pada 2024 lalu realisasi pertumbuhan kredit mencapai 11,6% dibanding 2023 (year on year/yoy). Direktur Keuangan BNI Novita Widya Anggraini mengatakan, pertumbuhan kredit pada 2025 ini ditopang oleh segmen korporasi dan konsumer ...Penambang Nikel Pertanyakan Rencana DPR Revisi UU Minerba untuk Kepentingan Ormas dan Perguruan Tinggi
January 22, 2025420Pemerintah dan DPR akan mengukuhkan bagi-bagi Izin Usaha Pertambangan [IUP] kepada organisasi kemasyarakatan [Ormas] keagamaan dalam Undang-Undang. Pemberian IUP untuk ormas keagamaan saat ini diatur dalam Peraturan Pemerintah [PP] Nomor 25 tahun 2024, serta Peraturan Presiden Nomor 76 tahun 2024. Dua aturan ini belum cukup kuat memberi legitimasi pemberian IUP ...Soal Pemberian IUP ke Ormas, Muhammadiyah Keberatan Larangan Kerja Sama dengan Pemegang PKP2B Lama
January 22, 2025410Pada 2024, pemerintah memberikan izin usaha pertambangan [IUP] kepada Badan Usaha milik organisasi kemasyarakatan [Ormas] keagamaan. Izin yang diberikan merupakan Wilayah Izin Usaha Pertambangan Khusus [WIUPK] bekas Perjanjian Karya Pengusahaan Pertambangan Batubara [PKP2B]. Pemerintah mensyaratkan badan usaha milik ormas itu tidak boleh bekerja sama dengan pemegang PKP2B sebelumnya dan atau ...Sudah Dapat Konsesi Tambang, NU Dukung DPR Percepat Revisi UU Minerba
January 22, 2025520Organisasi kemasyarakatan [Ormas] Keagamaan terbesar di Indonesia Nahdlatul Ulama [NU] mendukung inisiatif Dewan Perwakilan Rakyat [DPR] untuk melakukan perubahan keempat Undang-Undang Nomor 4 tahun 2009 tentang Mineral dan Batubara. Ketua Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) Ulil Abshar Abdalla mengatakan revisi ini penting agar pemberian Izin Usaha Pertambangan [IUP] kepada Ormas ...BCA Fasilitasi Penerbitan 2.000 Sertifikat Halal untuk UMKM di Berbagai Daerah
January 22, 2025570PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menggelar program pembinaan serta dukungan penerbitan sertifikat halal gratis bagi pelaku UMKM. Program ini telah dilaksanakan sejak 2023 dan berlanjut pada 2024. Untuk menutup program tahun 2024, BCA menggelar acara “Penyerahan 147 Sertifikat Halal kepada 147 UMKM asal Bali” di Balai Pertemuan Bhumiku, Kota ...
Connect Us
Most Popular
-
Harga Emas Batangan Pagi Ini
May 13, 2025Kendalikan Inflasi Medis, PERSI Minta Pembebasan Pajak Impor Obat dan Alkes
May 13, 2025Permata Bank dan Mekari Jalin Kerja Sama untuk Sediakan Layanan Payroll
May 13, 2025Kontribusi Pajak Aset Kripto Hingga Triliunan, Simak Harapan CEO Indodax untuk Regulator
May 13, 2025Infographic
-
Cling! Harga Emas Batang Tembus Rp2 Juta per Gram
April 22, 2025 -
Tren Harga Emas Antam
April 21, 2025 -
Penjualan Mobil Januari-Maret 2025 Turun 4,69%
April 16, 2025
© Copyright ICONOMICS. All Rights Reserved.
