Esemka, Kebanggaan Bagi Masyarakat Indonesia

0
531
Reporter: Petrus Dabu & Rizky Bachir

Awal September, Presiden Joko Widodo meresmikan pabrik mobil Esemka di Boyolali, Jawa Tengah. Ini adalah pabrikan otomotif yang 100% dimiliki oleh perusahaan swasta Indonesia.

Di tengah gempuran brand-brand otomotif asing yang merajai pasar Indonesia,  Esemka memberikan rasa bangga kepada masyarakat Indonesia. Dari survei Iconomis 77% responden merasa bangga ada perusahaan Indonesia yang bisa menjadi produsen otomotif.

Kabar baik lainnya, mayoritas responden (54%) juga berniat untuk membeli produk yang dihasilkan Esemka.

Dapatkan berita dan analisis seputar ekonomi, bisnis dan lainnya hanya di theiconomics.com.

Pastikan untuk mengikuti perkembangan terbaru, berita, dan event The Iconomics di akun sosial media kami:
Instagram: the.iconomics
TikTok: @theiconomics
YouTube: @theiconomics
X: theiconomic
LinkedIn: The Iconomics

TagsEsemka

Leave a reply

Iconomics