Tag: Demokrasi
Jokowi Ucapkan Terima Kasih kepada Rakyat karena Bersama-Sama Selama 10 Tahun Ini
Dalam sidang tahunan MPR dan sidang bersama DPR dan DPD RI tahun 2024, Presiden Joko Widodo mengucapkan terima kasih kepada seluruh rakyat ...Politikus PDI Perjuangan Harap Jokowi Jaga Iklim Demokrasi Kita yang Mengarah ke Otoriter
PDI Perjuangan menilai Presiden Joko Widodo bertanggung jawab menjaga iklim demokrasi selama Pilkada 2024. Soalnya, PDI Perjuangan menilai demokrasi saat ini sedang ...PKB-PPP Sepakat Kerja Sama di Pilkada 2024 dan Siap Perbaiki Demokrasi Indonesia
Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) sepakat bekerja sama politik pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Sesuai jadwal yang ...Anies Terima Putusan MK dan Berharap Prabowo-Gibran Bisa Bawa Demokrasi Indonesia Lebih Baik Lagi
Pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar menerima putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak seluruh gugatan sengketa Pemilihan Presiden (Pilpres) yang mereka mohonkan. ...Mahfud Siap Berjuang Tegakkan Demokrasi dan Hukum Terlepas dari Hasil Pilpres 2024
Kendati pemungutan suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 secara serentak telah berlalu, Calon Wakil Presiden (Cawapres) Nomor Urut 3 Mahfud MD akan terus ...Kontras Nilai 3 Capres Belum Berbicara Substansial Dalam Hal Pelanggaran HAM Berat di Papua
Komisi untuk Orang Hilang dan Korban Tindak kekerasan (Kontras) merespons tema hak asasi manusia (HAM) yang menjadi pembahasan dalam debat perdana calon ...Bawaslu Minta Seluruh Peserta Pemilu Taati Aturan dan Komitmen Jaga Demokrasi Sesuai UU
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) meminta seluruh peserta pemilihan umum (pemilu) untuk menaati seluruh peraturan yang berlaku, sehingga bisa terhindar dari tindak ...Megawati Ajak Rakyat Bersama-Sama Kawal Pemilu dan Demokrasi untuk Tekan Kecurangan di 2024
PDI Perjuangan mengajak seluruh masyarakat untuk mengawal demokrasi berdasarkan nurani. Pasalnya, partai tersebut menangkap adanya sinyal kecurangan pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. ...Walau Hadapi Tantangan, Nasdem Pastikan Konsisten Dukung Anies Jadi Capres 2024
Partai Nasdem memastikan tetap konsisten mendukung bakal calon presiden (capres) Anies Baswedan dan tidak akan menyerah meski menghadapi berbagai tantangan saat ini. ...Rakernas III PDI Perjuangan Bahas Strategi Pemenangan Pemilu 2024
PDI Perjuangan membahas beberapa isu yang meliputi pergerakan mesin partai, strategi pemenangan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, dan keterlibatan generasi milenial dalam proses ...